BALIKPAPAN — Kota Balikpapan bersiap mencetak sejarah sebagai tuan rumah Hari Ulang Tahun (HUT) ke-45 Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) yang akan digelar mulai Selasa, 8 Juli 2025 di BSCC Dome Balikpapan. Perhelatan berskala nasional ini menjadi lebih dari sekadar perayaan ulang tahun. Ini adalah momen strategis pemberdayaan UMKM dan kebangkitan ekonomi kreatif jelang hadirnya Ibu […]
Dekranasda Balikpapan 2025–2030 Resmi Dilantik, Dorong UMKM Lokal Menembus Pasar Global di Era Digital
BALIKPAPAN — Di tengah upaya memperkuat ekonomi kerakyatan dan mendorong kemandirian nasional, Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kota Balikpapan resmi melantik pengurus baru masa bakti 2025–2030, Rabu (4/7/2025). Pelantikan ini digelar di Auditorium Balai Kota Balikpapan, sekaligus menjadi bagian dari persiapan Hari Ulang Tahun ke-45 Dekranas yang akan digelar 9–11 Juli dengan tema nasional “Perajin […]
Prodi Baru Teknik Sipil dan Teknik Industri Terakreditasi, Universitas Mulia Siap Cetak Ahli untuk IKN
BALIKPAPAN – Universitas Mulia telah membuka empat program studi baru. Dua di antaranya, Prodi Sarjana (S1) Teknik Sipil dan S1 Teknik Industri secara resmi sukses mengantongi akreditasi peringkat Baik dari Lembaga Akreditasi Mandiri Teknik (LAM Teknik). Sedangkan dua program studi baru lainnya, yakni S1 Desain Komunikasi Visual (DKV) dan S1 Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian […]
Mulai Juli 2025, Hotel dan Perumahan di Balikpapan Wajib Kelola Sampah Mandiri
BALIKPAPAN – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan mengambil langkah tegas untuk mengantisipasi potensi darurat sampah pada tahun 2028. Melalui Surat Edaran Wali Kota, seluruh pelaku usaha di sektor Hotel, Restoran, dan Kafe (HOREKA) serta pengelola kawasan permukiman dan komersil diwajibkan untuk mengelola sampah secara mandiri mulai 1 Juli 2025. Kebijakan strategis ini tertuang dalam Surat Wali […]
Wali Kota Balikpapan Desak Pertamina Atasi Kelangkaan Pertamax, Suplai Tambahan Mulai Disalurkan
BALIKPAPAN — Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud meminta Pertamina Patra Niaga untuk segera mengatasi kelangkaan BBM jenis Pertamax dan Pertamax Turbo yang terjadi di sejumlah SPBU sejak Minggu (18/5/2025). Ia mengimbau masyarakat agar tidak panik dan membeli BBM sesuai kebutuhan, sembari menekankan bahwa distribusi tambahan sedang dilakukan untuk menormalkan kondisi. “Kami minta agar situasi ini […]
Membangun Ormas Tangguh, Peran Optimalisasi Kamtibmas dan Tata Kelola yang Berintegritas
Digelar oleh Kesbangpol Kota Balikpapan BALIKPAPAN – Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Provinsi Kalimantan Timur menggelar kegiatan Pembinaan dan Pemberdayaan Organisasi Masyarakat (Ormas) guna mendorong tata kelola yang lebih baik dan berkelanjutan. Kegiatan ini mengusung tema “Membangun Ormas yang Tangguh, Berintegritas, dan Berdampak Luas bagi Masyarakat” diikuti oleh 50 orang pimpinan maupun perwakilan ormas […]
Pemkot Balikpapan Dorong Transformasi Digital melalui Rapat Kerja SPBE
Optimalkan Tata Kelola Pemerintahan Berbasis Elektronik untuk Pelayanan Publik yang Transparan dan Efisien BALIKPAPAN – Dalam upaya mempercepat transformasi digital, Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) menggelar Rapat Kerja (Raker) Tim Koordinasi dan Tim Asesor Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE), Selasa (18/02). Rakor yang diselenggarakan di Swiss-Belhotel Balikpapan ini menjadi langkah […]
Balikpapan Running Meriahkan HUT ke-128 Kota, Ribuan Pelari Padati Jalanan
BALIKPAPAN – Semangat olahraga dan kebersamaan terasa begitu kental di Kota Balikpapan pagi ini. Ribuan pelari dari berbagai kalangan memadati jalanan dalam acara “Balikpapan Running” yang digelar dalam rangka memeriahkan Hari Jadi Kota Balikpapan ke-128, Sabtu (15/2). Acara yang dimulai sejak pukul 06.20 ini, secara resmi dibuka oleh Walikota Balikpapan H. Rahmad Masud di Halaman […]
Senkom Mitra Polri Hadiri HUT ke-128 Kota Balikpapan, Perkuat Sinergi untuk Keamanan dan Ketertiban
Dukung Pemerintah Kota dalam Mewujudkan Balikpapan Kota Beriman BALIKPAPAN – Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-128 Kota Balikpapan berlangsung khidmat dan meriah di Balikpapan Sport Convention and Center (BSCC) Dome, Senin (10/2/2025). Upacara yang dihadiri berbagai elemen masyarakat, pejabat pemerintah, tokoh agama, serta perwakilan organisasi kemasyarakatan ini menjadi momentum penting untuk mempererat persatuan dan sinergi […]
Persinas ASAD Dukung Harmoni Berkelanjutan di HUT ke-128 Kota Balikpapan
Pelestarian Pencak Silat sebagai Bagian dari Budaya dan Pembinaan Generasi Muda BALIKPAPAN – Peringatan Hari Jadi ke-128 Kota Balikpapan yang berlangsung di Balikpapan Sport Convention and Center (BSCC) Dome pada Senin (10/2/2025) menjadi momentum penting bagi seluruh elemen masyarakat untuk memperkuat komitmen dalam mewujudkan pembangunan yang berkelanjutan. Mengusung tema Harmoni Berkelanjutan, perayaan ini menekankan pentingnya […]