Tag: Pemprov Kaltim

Gubernur Harum Buka Gebyar Ramadan UMKM, 1.000 Takjil Gratis Dibagikan ke Masyarakat

SAMARINDA – Gubernur Kalimantan Timur, H. Rudy Mas’ud (Harum), secara resmi membuka Gebyar Ramadan UMKM Gratispol pada Jumat (14/03/2025). Acara yang berlangsung di Halaman Kantor Gubernur Kaltim, Jalan Gajah Mada, ini menjadi ajang berbagi berkah dan memberdayakan pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) lokal selama bulan suci Ramadan. Sebanyak 1.000 paket takjil gratis dibagikan […]

Tim Transisi Targetkan Maret 2025 Buka Pendaftaran Program Pendidikan Gratis Rudy-Seno

SAMARINDA – Tim Transisi Pemerintahan Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Timur terpilih, Rudy Mas’ud-Seno Aji, menargetkan pembukaan pendaftaran program pendidikan gratis dimulai pada Maret 2025. Program ini merupakan salah satu prioritas utama dalam 100 hari kerja pertama kepemimpinan Rudy-Seno untuk mewujudkan pendidikan inklusif dan berkualitas bagi masyarakat Kaltim. Hal ini disampaikan oleh Anggota Tim Transisi, […]

Ini Lima Program Unggulan Rudy-Seno untuk Kaltim Emas 2025-2030

SAMARINDA – Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Timur terpilih, Rudy Mas’ud dan Seno Aji, siap menjalankan kepemimpinan untuk periode 2025-2030. Dengan visi “Kaltim Sukses Menuju Generasi Emas“, pasangan ini berkomitmen untuk menghadirkan program pembangunan yang berdampak nyata bagi masyarakat Kalimantan Timur. Sebagai duet pemimpin muda, Rudy-Seno membawa lima program unggulan yang mencakup berbagai bidang strategis, […]

Back To Top