SAMARINDA – Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda menunjukkan kepedulian konkret terhadap keresahan masyarakat atas kerusakan kendaraan bermotor yang diduga disebabkan oleh bahan bakar minyak (BBM) oplosan. Wali Kota Samarinda, Dr. H. Andi Harun, mengumumkan bahwa Pemkot akan menyalurkan bantuan tunai sebesar Rp300 ribu kepada warga pemilik kendaraan roda dua yang terdampak, khususnya dalam periode 28 Maret […]