Tag: FKUB Kutim

LDII Kutim Dukung Dialog Lintas Agama FKUB Kutim: Wujudkan Pilkada Damai

SANGATTA – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Kutai Timur (Kutim) menghadiri dan mendukung kegiatan dialog lintas agama yang digelar oleh Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kutim, di Teras Belad Sangatta, Kamis, 11 Juli 2024. Dialog lintas agama FKUB Kutim itu mengangkat tema “mewujudkan pilkada damai”, dan dibuka secara langsung oleh Wakil […]

Back To Top